Cara menggunakan pemograman perulangan pada java menggunakan while


Sebelumnya saya sudah posting  Cara menggunakan pemograman perulangan pada java menggunakan for. Nah disini saya akan berikan contoh program perulangan menggunakan while.
Perulangan while dipakai pada saat kita melakukan perulangan dengan jumlah yang belum diketahui pasti. Pernyataan pada while akan dikerjakan setelah pengecekan kondisi pada while bernilai true. Sintaks dari while adalah sebagai berikut:
while (kondisi) {
Pernyataan;
} 
Disini kita akan memahami  logika perulangan, bagaimana cara memakai perulangan yang tepat dan memahami pemberian kondisi untuk perulangan.
Kita dapat memberikan kondisi tertentu pada saat terjadi perulangan. Kondisi yang mungkin terjadi pada perulangan terdapat 2 macam, yaitu break dan continue. Break menyebabkan suatu kondisi untuk keluar dari perulangan. Sedangkan continue memyebabkan suatu kondisi untuk melanjutkan ke tahapan selanjutnya pada perulangan.
Langsung saja saya akan memberika contoh penulisan program perulangan(loop) dengan menggunakan while pada java :
class WhileCount {
public static void main (String args[]) {
      int count=1;
      int i=0;
      while (i<9) {
      int j=0;
      while (j<i+1) {
System.out.print(count);
      j++;
}
      count++;
System.out.println();
      i++;
}
}
}
Hasilnya :
 
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment